Tutorial Membuat Akun Facebook dan Halaman Facebook

MEMBUAT AKUN FACEBOOK DAN HALAMAN FACEBOOK


A. LANGKAH-LANGKAH MEMBUAT AKUN FACEBOOK
    1. Buka Halaman Utama Facebook untuk membuat akun Facebook, lalu tekan tombol "Buat Akun Anda"
        
    
    2.  Isi formulir data diri. Isikan sesuai data pribadi anda, dan jangan lupa buat kata sandi yang mudah diingat.             dan klik "Daftar"
    
    3. Selanjutnya anda akan diminta meng-konfirmasi alamat email anda. 
    4. Masukkan kode konfirmasi yang dikirim melalui akun email yang anda tautkan, lalu klik "lanjutkan"

   
 5. Selesai. Akun Facebook anda telah berhasil dibuat.



B. LANGKAH-LANGKAH MEMBUAT HALAMAN FACEBOOK
    1. Pada halaman Facebook, klik "Halaman" pada bagian kiri bawah
    

    2. Selanjutnya, klik "Buat Halaman Baru"

    
    3. Masukkan nama halaman, Kategori, dan keterangan. Lalu klik "Buat Halaman"

    
    4. Tambahkan foto profil dan foto sampul. Lalu klik "Simpan"


    5. Masukkan nomor telepon untuk menghubungkan halaman Facebook dengan WhatsApp. Lalu klik "Kirim                 Kode"

     6. Pada halaman ini bolek klik "Lewati" ataupun "Buat Iklan" (kalau saya klik "lewati")


    7. Selesai, Halaman Facebook berhasil dibuat.




Posting Komentar untuk "Tutorial Membuat Akun Facebook dan Halaman Facebook"